Instalasi Visual Studio Code Di Ubuntu 32 bit & 64 bit

Instalasi Visual Studio Code Di Ubuntu – Hallo sobat kopi coding, Pada postingan ini kita akan mempelajari bagaimana cara instalasi text editor Visual Studio Code di Ubuntu. Visual Studio Code atau yang disingkat dengan vscode ini adalah text editor gratis yang dikembangkan oleh perusahaan Microsoft. Untuk mengetahui vscode lebih lanjut kalian bisa buka website Visual Studio Code. Rata-rata programmer pada menggunakan text editor ini loh, termasuk saya sendiri menggunakannya. Langsung aja yuk kita install vscode nya..

Instalasi Visual Studio Code Di Ubuntu
Instalasi Visual Studio Code Di Ubuntu

Instalasi Visual Studio Code Di Ubuntu

Download VSCode:

Untuk Ubuntu 32 bit:

Link : https://code.visualstudio.com/docs/?dv=linux32_deb

Untuk Ubuntu 64 bit:

Link : https://code.visualstudio.com/docs/?dv=linux64_deb

Instalasi VScode:

Setelah download selesai kita akan langsung menginstall vscode hasil downloadnya, buka terminal dan membuka direktori Downloads. Sesuaikan nama file vscode hasil downloadnya saat install dengan dpkg.

$ cd ~/Downloads

$ sudo dpkg -i code_1.30.1-1545156774_amd64.deb

Setelah instalasi selesai maka vscode sudah ada di ubuntu kita. Langsung saja buka visual studio code di search ubuntu

Gambar Tampilan Visual Studio Code
Gambar Tampilan Visual Studio Code

Sekian tutorial cara instalasi VSCode di sistem operasi Ubuntu dengan mudah, semoga bermanfaat 🙂

Share Post:

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Ads Blocker Detected!!!

We have detected that you are using extensions to block ads. Please support us by disabling these ads blocker.